Savefrom TikTok merupakan situs pengunduh video TikTok yang dapat menghapus watermark atau tanda air pada video yang kalian unduh.
Siapa yang tidak kenal dengan aplikasi TikTok. Platform yang berisi sekumpulan musik video ini sangat viral dengan total downloadnya yang sudah mencapai lebih dari 100 juta kali di download.
Selain bisa menikmati banyak hiburan, disini kalian juga bisa mendapatkan banyak informasi dan tips di dalamnya. Sehingga tidak heran jika aplikasi ini menduduki platform hiburan kategori musik video terpopuler.
Pada aplikasi TikTok, kalian akan menemukan banyak jenis video yang disajikan. Karena saat ini juga sudah banyak pembuat konten TikTok.
Saat menonton video disini, tentunya kalian pernah menemukan video yang related atau sangat berhubungan dengan kondisi kalian.
Sehingga tidak jarang jika kalian menyimpan video tersebut. Sayangnya, video yang didownload langsung pada aplikasinya meninggalkan tanda atau watermark.
Tidak jarang jika kalian merasa terganggu dengan adanya watermark yang menutupi video yang kalian download.
Tetapi, kalian bisa saja menghilangkan watermark tersebut dengan mengunduhnya melalui situs savefrom tiktok.
Jika kalian penasaran bagaimana cara menggunakannya, admin bimtek.co.id akan memberikan informasi dan cara menggunakan savefrom tiktok pada ulasan di bawah ini.
Apa Itu Savefrom TikTok?
Mungkin diantara kalian masih ada yang belum mengetahui apa itu savefrom TikTok. Mengingat banyak sekali situs pengunduh aplikasi sosial media yang bisa ditemui seperti sekarang ini.
Singkatnya, Savefrom TikTok adalah situs pengunduh video TikTok yang dapat menghilangkan watermark pada videonya.
Karena saat ini semakin banyak pengguna TikTok yang semakin kreatif dalam membuat video berupa hiburan atau konten berupa kata-kata motivasi.
Sehingga banyak juga pengguna aplikasinya yang ingin membagikan video tersebut ke aplikasi atau platform sosial media lain.
Dan dengan hadirnya situs Savefrom TikTok ini, tentunya akan membuat video yang kalian download tidak akan tertutupi oleh watermark.
Pastinya kalian penasaran apa saja yang bisa dilakukan pada situs Savefrom TikTok ini. Situs ini juga memiliki fitur yang akan memudahkan kalian dalam menggunakannya.
Untuk mengetahuinya, simak ulasan di bawah ini.
Fitur Unggulan Savefrom TikTok Net Terbaru
Jika kalian bertanya apa fitur dari situs ini, jawabannya adalah mengunduh video TikTok tanpa watermark.
Tetapi, ternyata aplikasi ini juga memiliki fitur dan keunggulan lain, lho. Jadi bagi kalian yang belum tahu apa saja fitur unggulan dari situs pengunduh video ini, pastikan kalian tidak melewati informasinya ya.
Karena kami juga akan membahas apa saja yang bisa dilakukan situs pengunduh video satu ini. Berikut fitur unggulan Savefrom TikTok terbaru.
Dapat Mengunduh Video TikTok Tanpa Watermark
Fitur unggulan pertama yang bisa didapatkan tentunya adalah menunduh video tanpa watermark.
Jadi jika kalian merasa terganggu dengan adanya watermark yang besar pada video tiktok kalian, kalian bisa saja menghilangkannya saat mengunduhnya pada situs ini.
Dan pastinya, adanya fitur ini tentu akan membuat video yang kalian download seperti video editan kalian sendiri.
Memiliki Kualitas Video Tinggi
Fitur selanjutnya yang bisa kalian nikmati saat mengunduh video pada situs ini adalah kualitas video yang tinggi.
Pada umumnya, mungkin akan terjadi penurunan kualitas video saat setelah didownload. Tetapi disini, tersedia pengoptimalan kualitas video yang HD.
Sehingga ini akan memungkinkan kalian tetap mendapatkan kualitas video yang tinggi, meskipun dari video hasil download.
Memiliki Tampilan yang Sederhana dan Mudah Dimengerti
Situs pengunduh video tiktok ini juga memiliki tampilan yang bisa dikatakan cukup simpel. Sehingga kalian tidak akan merasa kebingungan saat menggunakannya.
Dengan tampilan yang sederhana ini pastinya kalian akan mudah memahami fitur dan beberapa hal yang tersedia didalamnya.
Sehingga, kalian akan bisa memaksimalkan fiturnya meskipun saat kali pertama menggunakan situs ini.
Support di Banyak Perangkat Android
Pada update terbarunya, Savefrom TT juga bisa diakses pada aplikasi.
Menariknya, aplikasi ini cocok digunakan diberbagai perangkat smartphone. Sehingga untuk menginstallnya, kalian sudah tidak perlu memikirkan apakah aplikasinya cocok pada perangkat kalian atau tidak.
Itulah di atas beberapa fitur unggulan yang dimiliki situs pengunduh video tiktok ini. Dengan fiturnya yang beragam, tentunya kalian akan menikmati banyak hal di dalamnya.
Link Download Savefrom TikTok Apk
Bagi kalian yang sudah pernah mendownload video tiktok menggunakan situs Savefrom TikTok ini, tentunya sudah pernah melihat tampilan situs ini.
Ternya situs ini juga bisa diakses juga lewat aplikasi. Adanya versi aplikasi ini pastinya akan semakin mudah dalam menggunakannya.
Jadi, jika kalian berminat untuk mendownloadnya, kalian bisa langsung mengunduh aplikasinya melalui link di bawah ini.
Nama | Savefrom TikTok Apk |
Versi | Latest Version |
Size | 16 Mb |
Support Android | 4.0 + |
Link Download | Klik DISINI |
Cara mendownload aplikasinya juga terbilang tidak ribet. Kalian hanya perlu mengklik link yang telah disediakan di atas dan kalian akan menemukan link downloadnya pada laman tersebut.
Cara Menggunakan Savefrom TikTok di Hp
Setelah mengetahui beberapa hal mengenai fitur dan cara download aplikasi Savefrom TikTok, tentunya kalian penasaran juga bagaimana cara download video TikTok tanpa watermark menggunakan aplikasi ini.
Jadi, bagi kalian yang baru pertama kali mengunduh video tiktok pada aplikasi ini, kalian bisa mengikuti beberapa langkah berikut.
- Buka aplikasi Savefrom TikTok yang sudah kalian download pada link yang sudah disediakan di atas.
- Untuk mendownload video disini, pastikan kalian sudah menyalin tautan atau link dari video yang ingin kalian unduh.
- Selanjutnya, tempel atau paste link yang sudah kalian copy pada kolom yang sudah disediakan.
- Jika sudah, klik Download dan aplikasi akan memuat video yang ingin kalian download.
- Video akan tersimpan secara otomatis pada Hp kalian.
Seperti itulah cara download video tiktok menggunakan aplikasi Savefrom TikTok ini. Pastikan tidak ada kesalahan saat mengunduh videonya, karena kami telah menyediakan caranya di atas.
Download Video TikTok Secara Online Dengan Savefrom.net
Ternyata, selain bisa mengunduh video tiktok dengan aplikasi Savefrom TikTok yang telah disediakan di atas, kalian juga bisa mendownload video TikTok melalui situs Savefrom.net
Cara ini bisa dilakukan jika kalian menginginkan cara yang instan. Karena pada situs ini, kalian sudah tidak perlu mendownload aplikasinya.
Untuk bisa mendownload video tiktok tanpa watermark menggunakan situs Savefrom.net, kalian bisa mengikuti langkah berikut.
- Buka aplikasi browser kalian, lalu ketikkan Savefrom.net pada menu pencarian. Atau bisa juga dengan menyalin link
- Buka aplikasi browser kalian, lalu ketikkan Savefrom.net pada menu pencarian lalu klik cari.
- Disini kalian akan menemukan tampilan awal situs dengan adanya kolom untuk menempel link video yang kalian download.
- Tempel atau paste link video tiktok yang ingin kalian unduh.
- Jika sudah, situs akan memuat videonya dan kalian bisa langsung mendownloadnya.
- Disini kalian akan menemukan tampilan awal situs dengan adanya kolom untuk menempel link video yang kalian download.
- Tempel atau paste link video tiktok yang ingin kalian unduh.
- Jika sudah, situs akan memuat videonya dan kalian bisa langsung mendownloadnya.
Seperti itulah cara download video tiktok secara online dengan Savefrom.net. Cara ini tentunya bisa dilakukan tanpa aplikasi.
Akhir Kata
Demikianlah ulasan dari admin Bimtek.co.id mengenai Savefrom TikTok. Semua informasi mengenai cara download aplikasi dan cara menggunakannya bisa kalian temukan pada ulasan ini.
Dengan adanya ulasan ini, kami berharap dapat memudahkan kalian saat ingin mendownload video tiktok menggunakan aplikasi atau secara online melalui situs Savefrom.net.
Nantikan juga informasi menarik mengenai beberapa tips aplikasi lainnya. Cukup sekian yang dapat admin sampaikan, selamat mencoba.
Baca Juga :